JENIS JENIS SOFTWARE – Pengertian software atau dalam bahasa Indonesia disebut perangkat lunak, adalah sekumpulan perintah yang dieksekusi oleh sistem komputer dalam menjalankan tugasnya. Software bertugas menghubungkan antara pengguna dengan perangkat komputer dan sistem operasi. Selain itu, software juga berfungsi untuk mengontrol perangkat, memproses data, menganalisa data dan menghasilkan data. Seiring dengan lajunya perkembangan jaman membuat ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang komputer maka semakin banyak program-program yang bermunculan. Tak heran jika banyak ide kreatif dan inovatif dari para generasi muda yang mempunyai passion dibidang IT mampu membuat sebuah software yang bisa membantu pekerjaan manusia menjadi lebih mudah. Nah, di sesi
The post Jangan Ngaku Anak IT, Kalau Belum Tahu Jenis – Jenis Software Ini appeared first on Masirul Blog.